
Taylor Swift baru saja menyelesaikan rangkaian tur dunia "Raputation Stadium Tour" pada Rabu (21/11) malam waktu setempat di Tokyo Dome, Jepang. Resmi mengakhiri masa promosi yang melelahkan selama hampir enam bulan, pelantun "Look What You Made Me Do" tersebut rupanya merasa begitu emosional di konser terakhirnya. |

Popularitas Taylor Swift tentunya sudah tak dapat diragukan lagi. Seperti pada bulan Oktober lalu, dimana cuitan kontroversialnya terkait pemilu paruh waktu Amerika Serikat justru mampu mendorong naiknya jumlah pemilih. |

Penyanyi Blank Space ini dikabarkan akan bermain film bergenre musikal berjudul “Cats”. Film ini diangkat dari pertunjukkan musikal paling terkenal dan sukses dalam sejarah tahun 1981 karya dari Andrew Lloyd Webber dan terinspirasi dari buku karya T.S. Elliot. |